Resmi di Buka Pendaftaran Kelas Juni 2023

resmi di buka pendaftaran

Sudah resmi di buka pendaftaran PSPP Penerbangan untuk tahun 2023. Kami menyediakan dua angkatan setiap tahunnya, di bulan Juni dan Desember. PSPP (Pendidikan Staff Penerbangan dan Pramugari) merupakan salah satu Lembaga Pendidikan di bidang penerbangan yang menyediakan program pendidikan Staff Penerbangan, Aviation Security, dan Pramugari. Berdiri sejak Maret 2010 dan menjadi salah satu lembaga terbaik […]