Adakah Tes Keperawanan Untuk AVSEC Bandara? | PSPP Penerbangan
Pendidikan AVSEC PSPP Jakarta – Tes ini sebenarnya tidak terlalu wajib bagi setiap pegawai yang akan bekerja di bandara salah satunya AVSEC. Siapa bilang untuk bisa menjadi seorang AVSEC harus laki-laki? Perempuan pun bisa menjadi seorang AVSEC.
Namun bagi seorang perempuan yang ingin menjadi AVSEC, apakah ada tes keperawanan yang berlaku di avsec bandara? Berikut ulasannya.
Syarat Menjadi AVSEC Bandara
- WNI
- Usia maksimal 28
- Lulusan SLTA / Sederajat
- Belum Pernah Menikah
- Sehat jasmani dan rohani
- Memiliki tinggi badan 165 cm untuk pria dan 158 cm untuk wanita.
- Tidak bertatto
- Tidak berkacamata
- Tidak buta warna
Nah, dari syarat umum di atas, maka untuk menjawab pertanyaan apakah ada Tes Keperawanan AVSEC Bandara? Jawabannya adalah tidak ada tes keperawanan. Hanya saja untuk karyawan AVSEC yang masih kontrak tidak diperbolehkan menikah sebelum diangkat menjadi karyawan tetap. Belum menikah atau sudah menikah memang tidak menjamin apakah seseorang masih perawan atau tidak.
Namun sejauh ini, memang belum ada pekerjaan yang memiliki tes keperawanan untuk menguji calon karyawannya. Sama halnya dengan maskapai penerbangan yang ingin menyeleksi para pekerjanya, baik itu AVSEC Bandara, pramugari, ticketing atau petugas penerbangan lainnya.
Tugas Utama AVSEC Bandara
AVSEC Sendiri memiliki tugas sebagai berikut:
- Melindungi penumpang, STAFF dan pesawat dari bahaya
- Melindungi dari kejahatan, atau ancaman yang membahayakan.
- Menjaga keamanan di penerbangan
- Melindungi penerbangan dari gangguan yang melanggar hukum.
- Melindungi dari tindakan terorisme, sabotase, ancaman terhadap kehidupan dan harta benda.
- Untuk melindungi bandara dan negara dari peristiwa yang mengancam
- Untuk meyakinkan masyarakat bahwa mereka aman
- Melindungi negara dan masyarakat mereka.
Meskipun tugas seorang AVSEC bisa dikatakan berat, namun tugas terebut tidak semata dikerjakan sepenuhnya oleh AVSEC. AVSEC juga dibantu oleh berbagai teknologi yang canggih.
Keamanan bandara saat ini telah dilengkapi dengan adanya SIDA (Security Identification Display Area). Sistem ini terdiri dari gerbang kontrol akses fisik yang memantau orang-orang yang bergerak melalui area terlarang. Sistem ini pulayang bisa memberi suara peringatan jika area yang dibatasi telah dimasuki oleh orang.
Baca juga: Langkah Daftar Sekolah Pramugari Terbaru
Sekolah AVSEC Berlisensi Resmi PSPP Penerbangan
Karir AVSEC memang dibilang sangat menggiurkan. Pada kenyataanya, profesi AVSEC bukan hal yang mudah diraih semua orang. Hal ini dikarenakan sebuah maskapai penerbangan memiliki aturan dan seleksi yang cukup ketat. Maka disinilah peran penting sekolah AVSEC untuk mewujudkan mimpi siswa-siswinya melalui PSPP Penerbangan.
PSPP Penerbangan akan membantu proses mencari informasi lowongan kerja disamping memberikan keterampilan dan kesiapan bekerja. PSPP Penerbangan sendiri sudah membuka pendaftaran bagi siswa-siswi baru untuk kelas Juni dan Desember. Informasi pendaftaran lebih lengkapnya hubungi kak Asna dengan Call/WA 0822-1195-1972. Sekian informasi dari admin. Semoga informasi yang admin berikan bermanfaat ya. Terimakasih..